Category Archives: Fiqh

MAWARIS

A. Pengertian Ilmu Mawaris
Kata Al Mawarits adalah jamak dari kata Mirots, yaitu harta peninggalan dari orang yang meninggal untuk ahli warisnya. Read the rest of this entry

IBADAH

PENDAHULUAN

Latar Belakang Masalah

Kebahagiaan dunia dan akhirat adalah dambaan setiap muslim. Manusia tidak akan hidup selamanya di dunia. Ia akan mati dan kehidupan akhirat menanti sebagai pertanggung jawaban atas segala perbuatannya ketika hidup di dunia. Read the rest of this entry

Mu’amalah

Pengerian

Mu’malah secara harfiah berarti “ pergaulan “ atau hubungan antar manusia. Dari penertian tersebut tersebut dapat diambil bahwa mu’amalah yaitu pergaulan dan perbuatan manusia diluar ibadah. Yakni merupakan pergaulan dan hubungan antar sesama manusia. 1 Read the rest of this entry